Italia Butuh Lebih Banyak Penjaga Pantai (Italy needs more lifeguards) – level 2

07-08-2024 09.00

In Italy, lifeguards are becoming rare.

(Di Italia, penjaga pantai semakin langka.)

Daniel Gergaia, a 20-year-old, loves his job as a lifeguard and trained for months in the Adriatic Sea. This year, there is a 10% shortage of lifeguards because training now takes 100 hours instead of 30. Lifeguarding is a serious job with a lot of risk. Rescuing someone from drowning is hard. Alberto Biagini started working on the beach 29 years ago. He says young lifeguards prefer working at swimming pools because it is easier. He helps his younger colleagues and says lifeguarding is more than just enjoying the sun.

(Daniel Gergaia, seorang pemuda berusia 20 tahun, mencintai pekerjaannya sebagai penjaga pantai dan telah berlatih selama berbulan-bulan di Laut Adriatik. Tahun ini, terjadi kekurangan penjaga pantai sebanyak 10% karena pelatihan sekarang memakan waktu 100 jam, bukan 30 jam. Penjaga pantai adalah pekerjaan yang serius dengan banyak risiko. Menyelamatkan seseorang dari tenggelam merupakan hal yang sulit. Alberto Biagini mulai bekerja di pantai 29 tahun yang lalu. Dia mengatakan bahwa penjaga pantai muda lebih suka bekerja di kolam renang karena lebih mudah. Dia membantu rekan-rekannya yang lebih muda dan mengatakan bahwa penjaga pantai lebih dari sekadar menikmati matahari.)

Last summer, lifeguards in Rimini saved 75 people from drowning. It is harder to find new lifeguards because students have exams in the summer. The job is hard, but Daniel likes it and says other young men should do it too.

(Musim panas lalu, penjaga pantai di Rimini menyelamatkan 75 orang dari tenggelam. Lebih sulit mendapatkan penjaga pantai baru karena para siswa sedang menjalani ujian di musim panas. Pekerjaan itu sulit, tetapi Daniel menyukainya dan mengatakan bahwa pemuda-pemuda lain juga harus melakukannya.)

Kata-kata sulit: rare (langka), shortage (kekurangan), drown (tenggelam).

You can watch the original video in the Level 3 section.

(Anda dapat menyaksikan video aslinya di Level 3.)

What do you think about this news?

LEARN 3000 WORDS with NEWS IN LEVELS (Belajar 3000 kata bahasa Inggris dengan BERITA BAHASA INGGRIS)

BERITA BAHASA INGGRIS is designed to teach you 3000 words in English. Please follow the instructions below(Berita bahasa Inggris dirancang untuk mempelajari 3000 kata dalam bahasa Inggris. Silahkan ikuti instruksi di bawah ini)

How to improve your English with News in Levels: (Bagaimana membuat bahasa Inggris anda menjadi lebih baik dengan Berita bahasa Inggris)

Test

  1. Do the test at Test Languages (Lakukan tes di Test/Tes)
  2. Go to your level. Go to Level 1 if you know 1-1000 words. Go to Level 2 if you know 1000-2000 words. Go to Level 3 if you know 2000-3000 words. (Pergilah ke Level anda. Level 1 jika anda mengetahui 1-1000 kata dalam bahasa Inggris. Level 2 jika mengetahui 1000-2000 kata. Level 3 jika mengetahui 2000-3000 kata.)

Reading

  1. Read two news articles every day. (Bacalah dua artikel berita setiap hari)
  2. Read the news articles from the day before and check if you remember all new words. (Baca artikel berita sehari sebelumnya dan cari tahu apakah anda mengingat semua kata baru dalam artikel itu)

Listening

  1. Listen to the news from today and read the text at the same time. (Dengarkan berita hari ini dan bacalah teksnya bersamaan)
  2. Listen to the news from today without reading the text. (Dengarkan berita hari ini tanpa membaca teks)

Writing

  1. Answer the question under today’s news and write the answer in the comments. (Jawablah pertanyaan di berita hari ini dan tulis jawaban di komentar)

Speaking

  1. Choose one person from the Skype section. (Pilih seseorang di bagian SKYPE)
  2. Talk with this person. You can answer questions from Speak in Levels. (Berbicaralah dengan orang ini. Anda dapat menjawab pertanyaan dari Speak in Levels)